Kelas Pengkaderan dengan pemateri pertama kak Rizal ramandhan membawakan materi tentang Manajemen Organisasi dan teknik lobby. Kemudian pemeteri kedua yaitu kak Fathur Rahman membawakan materi tentang Kepemimpinan dan Alur Birokrasi. Dengan diadakannya kelas pengkaderan internal ini diharapkan pengurus BEM FKIP lebih siap dalam menjalankan tugas dan prokernya.